Cara Membuat Iklan Disamping Judul Blog

Assalammualaikum WR WB



alt/text gambar


Elemen Gadget Iklan di samping judul blog

Iklan. Siapa sih yang gak tau, iklan? Jangan-jangan, agan lagi. Di semua blog (kecuali blog yang page rank nya kecil seperti blog ini) pasti ada. Kenpaa di blog itu harus ada iklan. Seperti yang ane jelasin dulu di postingan Cara Membuat Kotak Iklan, sama saja dengan postingan ini, namun beda letak nya. Ok, langsung kita mulai!

1. Klik disini untuk membuka blogger.com ---> lalu isi dengan akun gmail agan

2. Klik judul blog agan ---> lalu klik Template

alt/text gambar
3. Klik Edit HTML dan klik sembarang pada korak script ---> tekan CTRL + F dan kiranya seperti di atas tampilan kotak search nya 

4. Lalu cari kode berikut ini :

#header-wrapper

5. Setelah script di atas di temukan, ganti kode diatas dengan kode berikut ini :

#header{background:transparant;float:left;width:179px;padding-top:15px;margin-left:7px;text-align:left;color:#f2f2f2}
#header2{float:right;margin-right:7px;width:728px;background:url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgdJZeLq16TGW62keLUwCmWRl9noVk78OKc7ysl2M9G5F18XvRAb8nDjH7rWcAC418utQa1t-glIOZaXmR0B1SaJOECQzXWeN8TNU0v_3VtUuxDvwCAg8g1S1LbhjG5_MIUKuuyOV-2XHc/s1600/Advertisement+728x90.jpg) no-repeat;height:90px;margin-bottom:4px;margin-top:4px;}
#header h1{line-height:1em;text-transform:uppercase;letter-spacing:.01em;font:bold 30px Georgia, Serif;margin:0 auto;padding:0 auto}
#header a{color:#666;text-decoration:none}
#header a:hover{color:#666}
#header .description{max-width:100%;text-transform:none;letter-spacing:.01em;line-height:1.2em;font:normal 13px Arial;color:#999;margin:0 auto;padding:0 1px 5px}
#header img{margin:auto}

6. Belum selesai di edit HTML, cari kode di bawah inj

 <div id='header-wrapper'>

7. Letak kan kode dibawah ini tepat diatas kode <div id='header-wrapper'> tadi


<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>
<b:widget id='Header1' locked='true' title='' type='Header'/>
</b:section>
 <b:section class='header' id='header2' maxwidgets='2' showaddelement='yes'>
</b:section>
<div style='clear:both;'/>
</div><!-- end header-wrapper -->

8. Klik simpan (proses penyimpanan) dan klik tata letak dan jika ada pesan 'Anda memiliki....' tekan OK saja karena agan 'kan dah nyimpan tadi

9. Klik Tata Letak --> klik tambahkan gadget disamping judul blog agan.

10. Klik HTML/JavaScript Dan blok kode ini dan klik kanan dan Copy


<a href="URL tujuan saat pengunjung mengklik" title="Judul iklan"><img border="0" src="URL letak gambar" alt="alt/text gambar" width="Lebar Gambar" height="Tinggi Gambar" /></a>

Catatan : ubah sesuai teks nya atau kalau agan punya ppc/ptc paste script nya di konten (maks ukuran 728 x 90)

11. Paste di konten dan klik simpan

Perlu di ketahui bahwa script berikit ini hanya bisa untuk template yg di download di internet saja sedangkan template bawaan blogger tidak bis

Enjoy it!
Share this article :

Posting Komentar

Dilarang berkomentar:
SARA, memasukkan link hidup, Pornografi, iklan, dll.
Mohon maklum

 
Support by: Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2013. Blog Paling Serbaguna - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Template Oleh Mas Template
Di Edit Oleh Rayhan Ahmad Rizalullah